2am yang kembali dengan lagu ‘I Did Wrong/I Was Wrong’ menarik perhatian dengan 2 jenis dance di lagu pop dance mereka yaitu ‘Shadow Dance’ dan ‘Pardon Dance’
4 anggota grup ballad 2am ini, mengubah image mereka menjadi penyanyi yang ngedance, dan menarik perhatian baru2 ini dengan koreografi dance mereka. setelah mempromosikan lagu ini pertama kali di program musik akhir minggu lalu, netizen tertarik dengan konsep dance mereka.
gerakan ‘Shadow Dance’ yang terlihat dimana ada backdancer yang memakai baju hotam spt bayangan masing2 anggota 2am, dimana konsep ini berarti tidak sadar melakukan kesalahan. sementara ‘Pardon Dance’ yang dilakukan setelah ref lirik lagu nya ‘I Did wrong wrong wrong’ atau dalam lirik korea ‘Naega jal jal jalmotaesseo’ dimana anggota 2am menggosokkan kedua tangan mencoba mengemis maaf.
dengan ini seorang fan berkomentar ‘titik utama dari pardon dance adalah mimik wajah mereka. wajah anggota 2am seperti nya tidak kelihatan sebagai orang yang meminta maaf. akan tetapi ekspresi ‘evil smirk’ mereka keren. ‘
0 komentar:
Posting Komentar